Download Filezilla Beserta Cara Settingnya

Mungkin bagi beberapa dari sahabat Blogger yang sudah mempunyai Domain Utama bukan sub domain pasti nya membutuhkan ini untuk keperluan Upload file dari Komputer ke File Hosting anda.
Saya akan menjelaskan nya saja cara memakai nya :

  • Instal terlebih dahulu software nya, Download Di Sini
  • Buka software nya dan tampilan software nya adalah seperti pada gambar di bawah ini !
  • Nah, lihat lah tanda panah yang saya buat menunjukkan pada kotak kosong tersebut,itu lah tempat untuk menghubungkan FileZilla ke tmpat hosting sobat, cara mengisi nya mudah, saya akan berikan contoh dengan Hosting di 000webhost.
  • Buka terlebih dahulu 000webhost dan masuk Control Panel, di Control Panel pilih " View FTP Detail"





  • Selanjut nya di halaman "View FTP Details" akan ada halaman yang menjelaskan bagaimana cara anda menghubungkan Host anda dengan Software FTP anda,.
  • Kolom kosong yang saya berikan tanda  1 di atas, di isi dengan name server anda, name server terletak di FTP Details juga, lihat gambar berikut !





  • Kolom kosong yang saya beri nomor 2,di isi dengan nama pengguna FTP yang telah di buat oleh 000webhost juga, untuk melihat nama pengguna bisa di lihat pada gambar.

  • Kolom kosong yang saya beri nomor 3 isi dengan Password yang anda gunakan untuk LogIn ke 000webhost pasti nya anda ingat dong sama password anda..
  • Untuk Port tidak usah di isi juga tidak apa, namun bila mau mengisi nya, isi saja dengan 8080.Ko
  • Terakhir melakukan penyambungan antara software FTP anda dengan Host anda, Klik "Koneksi Cepat"
  • SELESAI
Untuk mengupload file ke Hosting anda,cukup klik kiri 2 kali pada file yang mau di upload..
000webhost adalah layanan Host Gratis

0 komentar:

Posting Komentar